Saturday, January 2, 2010

[ac-i] Tardji dan Tato nya

 

TARDJI DAN TATONYA

Oleh : Fahmi Faqih

 

Ada cerita menarik tentang Sutardji Calzoum Bachri. Saya tidak tahu apakah ini ada hubungannya dengan pemahaman sufisme atau tidak, meski, jika merujuk kepada sajak-sajaknya, kecenderungan ke arah itu memang banyak ditemukan. Cerita yang cukup masyhur di kalangan seniman tua di Surabaya ini, kurang lebih demikian.

 

Ketika kesadaran bahwa shalat merupakan salah satu pokok ajaran Islam yang wajib dilaksanakan oleh setiap orang yang mengaku dirinya muslim, kembali dimiliki Tardji, maka penyair yang dulu pernah mendamik dada memproklamirkan diri sebagai "Presiden Penyair Indonesia" ini pun mulai rajin shalat. Bahkan konon kabarnya, seiring berjalannya waktu, shalat itu malah menjadi semacam hobi yang tak terpisahkan dalam keseharian Tardji...Baca lebih lanjut di :
http://indonesiaseni.com/Sastra/Wacana-dan-Kritik/tardji-dan-tatonya.html

Salam,
IndonesiaSeni.com

Portal IndonesiaSeni.com : http://indonesiaseni.com
Follow Us on Twitter at http://twitter.com/IndonesiaSeni
Join Our Facebook : http://www.facebook.com/pages/Indonesia-Seni/184230482524



__._,_.___
blog: http://artculture-indonesia.blogspot.com

-----------------------
Art & Culture Indonesia (ACI) peduli pada pengembangan seni budaya Nusantara warisan nenek moyang kita. Warna-warni dan keragaman seni budaya Indonesia adalah anugerah terindah yang kita miliki. Upaya menyeragamkan dan memonopoli kiprah seni budaya Indonesia dalam satu pemahaman harus kita tentang mati-matian hingga titik darah penghabisan.
.

__,_._,___

No comments:

Post a Comment