Siasat menendang tangga (belajar dari Amerika ?)Romo Herry, yang lengkapnya bernama B. Herry-Priyono itu, menyampaikannya pada hari Selasa, tanggal 23 Maret 2010 dalam kuliah umum yang bertajuk "Fundamentalisme Pasar". Kuliah umum yang bertempat di ruang Teater Perpustakaan Nasional ini digagas oleh ELSAM, sebuah lembaga studi dan advokasi masyarakat yang telah berdiri sejak tahun 1993. Kuliah umum Fundamentalisme Pasar ini juga merupakan bagian dari upaya ELSAM untuk semakin lebih mempromosikan hak-hak asasi manusia. Mengingat salah satu tujuan yang terus diupayakan oleh lembaga yang berbasiskan kemanusiaan ini adalah melakukan penguatan perlindungan HAM dari ancaman fundamentalisme pasar, fundamentalisme agama dan komunalisme dalam berbagai bentuknya. lebih lengkap di http://kritikdiri. |
__._,_.___
blog: http://artculture-indonesia.blogspot.com
-----------------------
Art & Culture Indonesia (ACI) peduli pada pengembangan seni budaya Nusantara warisan nenek moyang kita. Warna-warni dan keragaman seni budaya Indonesia adalah anugerah terindah yang kita miliki. Upaya menyeragamkan dan memonopoli kiprah seni budaya Indonesia dalam satu pemahaman harus kita tentang mati-matian hingga titik darah penghabisan.
-----------------------
Art & Culture Indonesia (ACI) peduli pada pengembangan seni budaya Nusantara warisan nenek moyang kita. Warna-warni dan keragaman seni budaya Indonesia adalah anugerah terindah yang kita miliki. Upaya menyeragamkan dan memonopoli kiprah seni budaya Indonesia dalam satu pemahaman harus kita tentang mati-matian hingga titik darah penghabisan.
MARKETPLACE
.
__,_._,___
No comments:
Post a Comment