Sunday, June 28, 2009

[ac-i] Warta Komunitas Kreatif Bali # 34



Sahabat,
Kita berada di ambang Juni dan segera memasuki Juli. Hari libur anak sekolah telah tiba, tapi hal yang harus selalu diyakini bahwa kreatifitas tak akan pernah libur. Selamat menikmati sajian warta Komunitas Kreatif Bali di Edisi Ini...

FASHION DESAINER BALI KE HONG KONG FASHION WEEK FOR SUMMER 2009
Ajang Hong Kong Fashion Week menjadi sangat bergengsi karena memiliki reputasi tinggi soal transaksi bisnis yang terjadi pada saat acara dimana para fashion desainer Asia dan produsen fashion langsung bertemu dengan buyer dari seluruh dunia. Pada penyelenggaraan tahun lalu saja terjadi pemecahan record dalam jumlah exhibitor sebanyak 1,154 dari 21 negara. Sedang pengunjung berjumlah 17,424 orang dari 87 negara. (more…)

INTERNATIONAL YOUNG CREATIVE ENTREPRENEUR (IYCE) AWARD 2009-2010
Two More Days to Go
to win a 14-day all-expenses-paid tour of the UK’s design industry, showcase your work at 100% DESIGN, network with UK’s top designers at London Design Festival, and compete for the £5,000 project grant. (more…) IGDA 2009 SEGERA DIUMUMKAN
Indonesian Graphic Design Award 2009, sebuah ajang prestasi ide kreatif para desainer grafis anak bangsa ini segera diumumkan pada acara press conferencenya yang akan diselenggarakan di Galeri Foto Jurnalistik Antara Jakarta, Jalan Antara 59 Pasar Baru Jakarta pada hari Sabtu tanggal 4 Juli 2009 mulai jam 15.00-17.00 WIB. (more…)
CLIP LAUNCHING BALI BANDIDOS THE HYDRANT
Mau mensupport The Hydrant untuk lebih semangat atau mau memberikan bekal tambahan buat mereka sebelum bertolak ke Festival Pohoda, di Bratislava. Acara ini cocok sekali buat disambangi sambil nyantai. (more…) ZOOM IN ADGI BALI CHAPTER “KEBANGKITAN BRAND LOKAL”
Sebagai program lokomotifnya Adgi memiliki menu Zoom In yang merupakan profesional case study di bidang desain grafis untuk dibagi dalam sebuah forum yang menyerupai talk show seminar. (more…)

OBRAL #2 SEGERA HADIR DENGAN TAMU TAMU KEREN
OBRAL alias Obrolan Rabu Malam adalah acara nyantai sharing dengan tamu yang mencerahkan, plus ada obral beneran barang dan karya para seniman maupun desainer. Acara yang baru dimulai bulan Juni lalu kini memasuki penyelenggaraan yang kedua. Entah bagaimana tamu OBRAL kali ini adalah orang-orang istimewa yang berjiwa “biasa” (Soalnya mau jadi tamunya OBRAL). OBRAL #2 ini akan diadakan di pelataran kantor Matamera Communications di Jalan Imam Bonjol 467 pada hari Rabu, 1 Juli 2009 mulai pukul 7 malam. (more…)

DIALOG PROGRAM PESTA KESENIAN BALI
Pesta Kesenian Bali tengah berlangsung dan sudah merupakan penyelenggaraan ke 31   , ramainya masih seperti biasanya. Namun ramainya perbincangan mengenai Pesta Kesenian Bali ini menjadi wacana publik mulai soal management, agenda acara dan banyak hal lainnya. Hal ini terjadi menandakan kecintaan masyarakat dan rasa memiliki Pesta Kesenian Bali yang mendambakan PKB ini berlangsung lebih baik lagi. (more…)

MINIKINO FILM SCREENING & DISCUSSION JUNE 2009
Diskusi dan Pemutaran Film di Minikino
Minggu, 28 Juni 2009, 15:00 WITA
Mini Hall Griya Musik Irama Indah
Jl. Diponegoro 114
Denpasar – Bali
tel/fax: (0361)226886 / (0361)237567

__._,_.___
blog: http://artculture-indonesia.blogspot.com

-----------------------
Art & Culture Indonesia (ACI) peduli pada pengembangan seni budaya Nusantara warisan nenek moyang kita. Warna-warni dan keragaman seni budaya Indonesia adalah anugerah terindah yang kita miliki. Upaya menyeragamkan dan memonopoli kiprah seni budaya Indonesia dalam satu pemahaman harus kita tentang mati-matian hingga titik darah penghabisan.
Recent Activity
Visit Your Group
Ads on Yahoo!

Learn more now.

Reach customers

searching for you.

Yahoo! Groups

Mental Health Zone

Bi-polar disorder

Find support

Y! Messenger

PC-to-PC calls

Call your friends

worldwide - free!

.

__,_._,___

No comments:

Post a Comment