Thursday, July 16, 2009

[ac-i] Pekan Teater & Sastra di Kendari

 

PEKAN TEATER & SASTRA 2009
Taman Budaya Provinsi Sulawesi Tenggara


Setelah lama tidak menggelar kegiatan di bidang sastra dan teater, Taman Budaya Provinsi Sulawesi Tenggara menggelar PEKAN TEATER & SASTRA 2009 pada 15-17 Juli, mulai pukul 19.30 s.d. selesai.
Tempat: Taman Budaya Provinsi Sulawesi Tenggara, Jalan Saosao Kendari

AGENDA

15 Juli
Musikalisasi Puisi
Komunitas Musikalisasi Puisi Indonesia (KOMPI) Sulawesi Tenggara
Pementasan Teater
"Kena Batunya" oleh Teater Kloter B (Kendari)
"Dendam Amarah" oleh X'Pentilam (Lambuya, Konawe)

16 Juli
Pementasan Teater
"Cermin" oleh Teater Kolaka (Kolaka)
"Rahasia" oleh Teater Empat (Raha, Muna)
"Teropong oleh Teater Tanah (Baubau)

17 Juli
Pembacaan Puisi Penyair Sulawesi Tenggara
Ahid Hidayat, Dhidhit Marshel, Irianto Ibrahim, Iwan Djibran, Kamilus Nara Odung, Sendri Yakti, Syaifuddin Gani

Pementasan Monolog
"Bulan" oleh Sulprina Rahmin Putri, Teater Sendiri (Kendari)


Dapatkan alamat Email baru Anda!
Dapatkan nama yang selalu Anda inginkan sebelum diambil orang lain!

__._,_.___
blog: http://artculture-indonesia.blogspot.com

-----------------------
Art & Culture Indonesia (ACI) peduli pada pengembangan seni budaya Nusantara warisan nenek moyang kita. Warna-warni dan keragaman seni budaya Indonesia adalah anugerah terindah yang kita miliki. Upaya menyeragamkan dan memonopoli kiprah seni budaya Indonesia dalam satu pemahaman harus kita tentang mati-matian hingga titik darah penghabisan.
Recent Activity
Visit Your Group
Give Back

Yahoo! for Good

Get inspired

by a good cause.

Y! Toolbar

Get it Free!

easy 1-click access

to your groups.

Yahoo! Groups

Start a group

in 3 easy steps.

Connect with others.

.

__,_._,___

1 comment:

  1. tanya facebooknya Sulprina Rahmin Putri, apa ya? temenku yang hilang 6 tahun yang lalu!

    ReplyDelete